FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBERHASILAN USAHATANI PADI DI KECAMATAN PITURIAWA, KABUPATEN SIDENRENG RAPPANG

Jasmawati Jasmawati, Astrini Padapi, Aksal Mursalat

Abstract


Kecamatan Pitu Riawa merupakan daerah penghasil padi terbesar di Kabupaten Sidenreng Rappang yaitu dengan luas panen sebesar 13.038 ha. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sarana produksi, tenaga kerja, lembaga pemasaran, dan transportasi secara parsial dan simultan terhadap keberhasilan usaha tani padi di Kecamatan Pitu Riawa Kabupaten Sidenreng Rappang. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sarana produksi (X1) yang digunakan petani di Kecamatan Pitu Riawa sudah berkualitas dengan nilai sig.0,027 < 0,05 dan nilai T hitung 2,347 > T tabel 2,060 sehingga secara parsial berpengaruh terhadap keberhasilan usaha tani padi (Y) di Kecamatan Pitu Riawa. Karena petani masih menerapkan sistem gotong royong pada daerah penelitian, sehingga tenaga kerja (X2) dengan nilai sig. 0,012 < 0,05 dan  nilai T hitung -2,708 < nilai T tabel 2,060,  kemudian masih banyak petani yang menjual hasil panennya di pedagang pengumpul, sehingga lembaga pemasaran (X3) dengan nilai sig. 0,124 > 0,05 dan nilai T hitung 0,902 < T tabel 2,060 dan transportasi (X4) yang digunakan petani masih kebanyakan motor taksi sehingga dengan nilai sig. 0,018 < 0,05 dan nilai T hitung -2,522 > nilai T tabel 2,060 masing-masing atau secara parsial tidak berpengaruh terhadap keberhasilan usaha tani padi (Y) . Sarana produksi,tenaga kerja,lembaga pemasaran, dan transportasi dengan nilai sig. 0,004 < 0,05 dan nilai F hitung 5,054 > F tabel 2,74 berpengaruh secara bersama-sama (simultan) terhadap keberhasilan usaha tani padi di Kecamatan Pitu Riawa Kabupaten Sidenreng Rappang.


Keywords


Regresi berganda; Usaha tani padi; Sarana produksi

References


Andalas, M. S., & Sudrajat. (2016). Analisis Komparatif Sistem Pertanian Padi Organik Dan Anorganik Di Desa Catur Kecamatan Sambi Kabupaten Boyolali.

Ar-Rozi, A. M., Kolopaking, L. M., & Agusta, I. (2019). Peran Lembaga Pemasaran Swadesa dalam Meningkatkan Pendapatan Petani. Sodality: Jurnal Sosiologi Pedesaan, 7(1), 1–9. http://journal.ipb.ac.id/index.php/sodality/article/view/24441

Fitriani, & Nur. (2022). Pendirian Sarana Produksi Pertanian sebagai Pengembangan Bisnis pada CV. Subur Indah Jaya. 1–3.

Ghozali, I. (2011). Aplikasi Analisis Multıvarıate Dengan Program IBM SPSS19.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). 2(1), 2–6.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. 224(11), 122–130.

Halin, H. (2018). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Pelanggan Semen Baturaja Di Palembang Pada PT. Semen Baturaja (Persero) Tbk. 3, 167–182.

Indrawanto, C., Wulandari, S., & Wahyudi, A. (2003). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keberhasilan Usahatani Jambu Mete Di Sulawesi Tenggara. Jurnal Littri, Vol.9.

Julaikha, S., & Bahri, S. (2014). Nılaı-Nılaı Gotong-Royong Dalam Masyarakat Petanı Padı Sawah Dı Desa Sungaı Sıput Kecamatan Sıak Kecıl Kabupaten Bengkalıs. Jom Fisip, 1(2), 1–13.

Karina Sukma Br Tobing, Rahmanta Ginting, L. F. (2013). Analisis Benih Padi Bersertifikat pada PT. Sang Hyang Seri (Persero). Journal of Agriculture and Agribusiness Socioeconomics, 1–15.

Kawengian, T., Mandey, J. R., & Waney, N. F. L. (2019). Curahan Tenaga Kerja Pada Usahatani Padi Di Desa Lowian Kecamatan Maesaan. Agri-Sosioekonomi, 15(3), 397.

Mashuri, M., Eryana, E., & Ezril, E. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keberhasilan Usaha Pedagang Pasar Sukaramai Di Kecamatan Bengkalis. IQTISHADUNA: Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 8(1), 138–154.

Saparudin. (2018). Implementasi PeraturanGubernur Nomor 12 Tahun 2016 TentangTambahan Penghasilan Pegawai Negeri Sipil Di Lingkungan Pemerintah Provinsi Riau (Studi Pada Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Riau). Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 12–26.

Seda, A., Allamanda, D., Chandra, J., & Melina, M. (2019). Analisis Kualitatif Kebutuhan Transportasi DesaKasus: Desa Pulosari, Sukabumi, Jawa Barat. Indonesian Business Review, 2(1), 102–124.

Ubaedillah, A., & Rusman, Y. (2014). ( Studi Kasus di Desa Sindangasih Kecamatan Banjarsari Kabupaten Ciamis ). Agroinfo Galuh, 1, 9–16.




DOI: https://doi.org/10.33096/wiratani.v6i2.311

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jasmawati Jasmawati, Astrini Padapi, Aksal Mursalat

 ___________________________________________________________
Wiratani: Jurnal Ilmiah Agribisnis
ISSN 2614-5928
Published by Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Muslim Indonesia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0